IT Strategic Planning merupakan kebijakan stategis terkait dengan implementasi dan pengembangan TI pada suatu institusi. Strategic planning atau rencana strategis atau yang sering disebut dengan renstra ini merupakan dokumen/file yang akan digunakan sebagai acuan pengembangan, dimana di dalamnya termuat Penjabaran visi dan misi organisasi, langkah strategis untuk mencapai visi dan misi dengan timeframe, Program, dan Skema pembiayaan dan pendanaan
1. Mampu memahami dokumen-dokumen yang digunakan sebagai acuan perancangan IT master plan
2. Mampu merancang draft IT master plan sesuai dengan tujuan perusahaan di lingkup kerjanya
3. Mampu memahami prinsip-prinsip IT governance yang umum dan diberlakukan di perusahaan
All Level
1. Prinsip-prinsip dasar IT Governance
2. Definisi dan manfaat IT Master Plan
3. Fungsi dan peran informasi teknologi dalam meningkatkan efektivitas dan efisiensi Perusahaan
4. Proses bisnis Perusahaan dan hubungannya dengan teknologi informasi